Jangan Menyerah (d’Masiv)

Jangan Menyerah is a beautiful song by the Indonesian band d’Masiv. Jangan Menyerah means “don’t give up” or “don’t surrender”. The band has produced a video clip with beautiful images of life in Indonesia, inspired by a true story of a friend.

In this song I play 4 acoustic guitar tracks. Being inspired by the original video clip of d’Massiv, I have added photos of people that I met during my travels in Indonesia.

Comments 72

  1. saya bangga sekali menjadi warga negara indonesia…dan sangat terharu sekali atas semua lagu nya..
    saya tidak menyangka ada orang asing yang menyukai lagu-lagu dan budaya indonesia..
    T_T.. 🙂

  2. peter .. anda bagus sekali memainkan lagu dan musik ini, saya jadi merasa memang sebenarnya musik indonesia bisa bersaing di kancah dunia, salut untuk anda peter .. salam kenal dari purwokerto, central java

  3. Peter, terimakasih. Bahasa Indonesia (bahasa kami) Anda pelajari. Sangat memberikan kami rasa bangga. Lagu-lagu Anda bagus, terlebih pengucapan Bahasa Indonesia Anda yang cukup mumpuni. Semoga ada waktu Anda datang ke Indonesia lagi, berbagi cerita hingga tingkat kampus.
    Semangat!! 😀 😀 😀 😀 😀 😀 😀 😀

  4. excellent Peter, Very nice to listen to.
    It real,…….for so long time, question stuck in my heart…why there are so many rich people have less feeling to the needy one?
    Special Indonesia…… always about manner…….In this reality live….where is that manner apply to??????.

    Jangan Menyerah….!!!!!…..?????
    Let’s keep sing for those The thick

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *